polresbengkayang.com – Anggota Polsek Teriak Bripka Eko. W melaksanakan giat sapu bersih pungutan liar dengan memberikan himbauan kepada masyarakat di Kec. Teriak, (19/06/2019).

Dalam kesempatan ini anggota Polsek Teriak menghimbau kepada masyarakat di wilayah Teriak. Himbauan tersebut berisi Pesan untuk mengajak masyarakat bersama-sama melawan praktek pungutan liar dalam bentuk apapun, melarang untuk memberi atau menerima pungutan liar serta melaporkan secepatnya kepada Polsek Teriak apabila menemukan praktek pungutan liar apapun bentuknya yang ada di wilayah hukum Kec. Teriak.

Dengan diberikan nya himbauan oleh anggota Polsek Teriak ini, di harapkan dapat mencegah adanya praktek pungutan liar di sekitar wilayah hukum Kec. Teriak.

Hal tersebut lah yang di laksanakan oleh Anggota Polsek Teriak Bripka Eko. W dalam giat mencegah terjadinya praktek pungutan liar di Wilayah hukum Polsek Teriak dengan memberikan himbauan, hal ini pun disambuat baik oleh masyarakat sekitar Kec. Teriak.

Penulis : Makarius Putra Baraga.