
Guna menanggulangi penyebaran wabah COVID-19, Bhabinkamtibmas Polsek Ledo terus melakukan sosialisasi adaptasi kebiasaan baru (AKB). Sabtu/6/November/2021.
Dalam rangka Mencegah dan menekan penyebaran covid19 diwilkum Polsek Ledo, Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Ledo terus melakukan sosialisasi Adaptasi Kebiasaan Baru dimasa Covid19 seperti menganjurkan dan mengajak masyarakat untuk disiplin menerapkan protokol kesehatan covid19 dengan selalu makai masker, tetap jaga jarak, hindari kerumunan dan jaga kebersihan diri, kebersihan lingkungan.
Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Ledo dalam himbauannya tersebut antara lain Gunakan masker, jaga jarak, hindari kerumunan dan hindari kontak / sentuhan fisik secara langsung serta jaga kondisi kesehatan dan kebersihan diri seperti dengan rutin mencuci tangan menggunakan sabun dan air mengalir ataupun selalu bekali diri dengan hand sanitaizer.
Iptu Asep Maulana berharap dengan diberlakukan adaptasi kebiasaan baru, masyarakat dapat menyesuaikan diri dengan kondisi wabah COVID-19 yang masih melanda saat ini, dengan kedisiplinan dan kesadaran diri untuk menerapkan protokol kesehatan covid 19 maka penyebaran Virus Covid19 dapat di cegah serta jangan takut di vaksinasi19.”tutup Iptu Asep Maulana”
