
Polres bengkayang,Kapolsek jagoi babang AKP Andri Syahroni, SIP.MM beserta enam personil lainnya melakukan pengawalan logistik pilkada hasil penghitungan suara yang akan di bawa ke KPU bengkayang
Jumat (11/12/2020)
Jumaat malam sekitar pukul 20.00 wiba personil polsek jagoi babang melakukan pengawalan logistik pilkada ke KPU bengkayang, Pengawalan dilakukan oleh Kapolsek jagoi babang dan enam personil polsek jagoi babang, Pengawalan di lakukan terhadap kendaraan drum truk yang membawa logistik pilkada dengan KB 8505 AU, Serta empat buah kendaraan roda empat yang di gunakan untuk melakukan pengawalan
Selain personil polsek jagoi babang pengawalan tersebut dilakukan juga oleh Personil koramil jagoi babang, Panwascam Dan PPK kecamatan jagoi babang
Selama pelaksanaan pengawalan yang dilakukan personil polsek jagoi babang dan sampai di KPU bengkayang bisa terlaksana dengan aman dan kondusif”. Ucap Kapolsek Jagoi babang
Penulis:Humas polsek jagoi babang
