polresbengkayang.com – Polsek Monterado. Personil Polsek Monterado Bripka Kalba berpatroli Dialogis guna pencegahan kasus kriminalitas yang berkembang pada jam-jam istirahat malam, Senin (24/02 /2020).

Bripka Kalba dalam Patroli Dialogis tersebut menyampaikan pesan kamtibmas juga mengajak para warga untuk lebih peduli terhadap lingkungan masing masing karena tanpa adanya kepedulian dari warga maka keamanan dan ketertiban mustahil dapat untuk diwujudkan.

Sambari cengkrama bersama masyarakat, Bripka Kalba juga menyampaikan himbauan atau pun pesan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) kepada setiap warga yang dijumpai saat berpatroli. “Simpan dengan aman barang berharga yang dimiliki apa bila hendak bepergian, pastikan rumah sudah dalam keadaan aman saat ditinggalka

Warga yang di jumpai merespon positif niat baik, Polsek Monterado Kegiatan patroli malam ini sangat perlu ditingkatkan agar terpeliharanya Kamtibmas yang kondusif di wilayah hukum Polsek Monterado.

Penulis : I.Nyoman Gustian.C