“Di siang hari yang begitu panas Aipda Tirdaus yang bertugas di Sat Binmas Porles Bengkayang Polda Kalbar bersama rekannya,mendatangi masyarakat,Senin 01 agustus pukul 13.00 wiba di jalan raya sanggau ledo,melakukan himbauan agar patuh protokol kesehatan dengan menggunakan masker,supaya terhindar covid 19,imbuhnya Tirdaus.

“Dalam himbaunya di sambut dengan baik oleh masyarakat yang tidak menggunakan masker dan berjanji akan selalu menggunakan masker selalu,dalam pencegahan covid 19,ungkapnya .

“Tirdaus sampaikan kegiatan ini merupakan langkah langkah dalam pencegahan covid 19,dan memang perlu adanya pendekatan yang baik ,harmonis dalam penyampaian,supaya masyarakat dapat tidak marah,dan bisa memahami sehingga mau mematuhi dengan menggunakan masker.