Kategori: Polsek Monterado - page 16

Melalui “Jum’at Curhat” Kapolsek Monterado Dengarkan Curhatan Masyarakat.

Polsek Monterado Polres Bengkayang Polda Kalbar kembali mengadakan kegiatan pertemuan dengan masyarakat bertajuk “Jumat Curhat” guna mendengarkan aspirasi maupun keluhan warga secara langsung. Kegiatan “Jum’at Curhat” Kali ini dilaksanakan di sebuah warung kopi Dusun Taepi, Desa monterado kecamatan Monterado, Kabupaten Bengkayang, Jumat (20/01/2022). Tampak dengan penuh keakraban Kapolsek Monterado bercengkrama dengan masyarakat yang ditemuinya. Kapolsek..

Read more

Bhabinkamtibmas Polsek Monterado, Pantau Situasi Kamtibmas Didesa Binaan

Bhabinkamtibmas Polsek Monterado Polres Bengkayang Polda Kalbar Aipda Suprianus mengunjungi warga desa binaan di Desa Jahandung Kecamatan Monterado Kabupaten Bengkayang. (19/01/2023). Kegiatan sambang yang merupakan salah satu tugas pokok petugas Bhabinkamtibmas dalam rangka menyampaikan pesan-pesan kamtibmas dalam pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas). Aipda Suprianus mengatakan kegiatan sambang ini selain bertujuan sebagai upaya pemeliharaan Kamtibmas..

Read more

Silaturahmi Kapolsek Monterado Adakan Jum’at Curhat Untuk Menampung Aspirasi Masyarakat

Polsek Monterado, Polres Bengkayang Polda Kalbar mengadakan kegiatan pertemuan dengan masyarakat kecamatan Monterado yang bertema “JUM’AT CURHAT” untuk mendengarkan segala keluhan maupun aspirasi dengan bertatap muka secara langsung dengan warga. Kegiatan “JUM’AT CURHAT” tersebut bertempat di Warkop Kamtibmas ( Wahana Ruang Komunikasi Presisi) Polsek Monterado yang di pimpin langsung oleh Kapolsek Monterado IPTU Edy Wuriyawan,..

Read more

Bhabinkamtibmas Polsek Monterado Rutin Kunjungi Warga Desa Binaan

Wujudkan Sinergitas dengan masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Monterado Polres Bengkayang Polda Kalbar Aipda Suriana Pepel menyambangi warga desa binaan.(12/01/2023) Kegiatan sambang ke warga binaan yang rutin dilaksanakan ini selain bersilaturahmi dan juga sebagai upaya sebagai anggota Polri (Bhabinkamtibmas) untuk selalu mendekatkan diri dengan warga binaannya sehingga segala informasi bisa di dapat dari masyarakat. Selain melaksanan kegiatan..

Read more

Door to door system, Bhabinkamtibmas Polsek Monterado Ciptakan Kemitraan Dengan Warga

Menemui langsung kerumah warga binaan (Door to door) merupakan kegiatan rutin sebagai seorang petugas Bhabinkamtibmas. Dengan humanis Aipda Suprianus Bhabinkamtibmas Polsek Monterado Polres Bengkayang Polda Kalbar, mengunjungi salah satu warga desa binaan di desa Jahandung Kecamatan Monterado Kabupaten Bengkayang.(11/01/2022) Dalam percakapan yang akrab dengan penuh rasa kekeluargaan Aipda Suprianus mendengarkan berbagai masukan maupun maupun keluhan..

Read more

Patroli Dialogis Polsek Monterado Untuk Memelihara Kondusifitas Wilayah.

Personil Polsek Polres Bengkayang Polda Kalbar Monterado Aipda Suriana Pepel dan Bripka Albertus Rio lakukan patroli siang dan malam untuk memelihara situasi kondusif di wilayah Kecamatan Monterado Kabupaten Bengkayang (10/01/2023). Personil Polsek Monterado secara rutin melakukan kegiatan preventif berupa patroli dialogis untuk memelihara situasi keamanan wilayah Kecamatan Monterado tetap kondusif. Pesan serta himbauan kamtibmas disampaikan..

Read more

Aipda Suriana Pepel Hadiri Natal Bersama SMPN I Monterado

Bhabinkamtibmas Polsek Monterado Polres Bengkayang Polda Kalbar Aipda Suriana Pepel menghadiri kegiatan natal bersama SMPN 1 Monterado,(9/01/2022) pagi. Kegiatan natal bersama yang bertempat di Paroki Santo Monfort Monterado dihadiri oleh siswa-siswi dan staf dewan guru SMPN I monterado. Natal bersama dipimpin oleh Frater Ferdi dan dihadiri sekitar 200 umat gabungan dari katolik dan protestan. Pada..

Read more

Polsek Monterado Berikan Pengamanan Perayaan Natal Oikumene Digereia St. monfort Monterado

Personel Polsek Monterado Polres Bengkayang Polda Kalbar melaksanakan pengamanan kegiatan Natal Oikumene yang bertempat di gereja St. Monfort desa monterado kecamatan monterado Kabupaten Bengkayang.(06/01/2023) malam. Perayaan Natal Oikumene dengan tema “Maka Pulanglah Mereka Ke Negerinya Melalui Jalan Lain”, dihadiri oleh Bupati Kabupaten dalam Sebastianus Darwis, SE, MM dan sekitar 300 umat kristiani dari gereja dan..

Read more

Gelar Jum’at Curhat Kapolsek Monterado Sisipkan Pesan-pesan Kamtibmas

Kapolsek Monterado Polres Bengkayang Polda Kalbar IPTU Edy Wuriyawan, S.H., M.H., mendengarkan aspirasi masyarakat melalui program jum’at curhat di salah satu warkop yang berada di desa Jahandung Kecamatan Monterado Kabupaten Bengkayang.(06/01/2023) pagi. Jum’at Curhat merupakan program Polri yang bertujuan untuk menampung aspirasi maupun segala permasalahan yang ada ditengah masyarakat. “Dengan program ini akan menciptakan komunikasi..

Read more

Bripka Gustian Bekali Diri Dengan Banner Sosialisasikan Cegah Pungli Di Wilayah Hukum

Tribratanews.polri.go.id- Membentangkan banner Pungli cara Bhabinkamtibmas Polsek Monterado Bripka Gustian sampaikan pesan anti pungli dan suap kepada warga binaan yang dijumpainya diseputaran pasar Monterado, Kamis (5/01/2023). Saat bersama dengan warga binaan Bripka Gustian membentangkan banner kecil menyampaikan, “agar kita selalu menolak Pungutan liar (Pungli) penerima dan pemberi dapat dijerat hukum”, ucapnya. “Pungli dapat di jerat..

Read more