polresbengkayang.com – Kamis, 23 April 2020 Bhabinkamtibmas Desa Mayak Brigadir Dionisius Noris menyambangi warga desa Mayak, Bhabinkamtibmas Desa Mayak juga melaksanakan kegiatan penempelan Maklumat Kapolri tentang Antisipasi penyebaran Virus Corona atau Covid-19.

Selain itu Bhabinkamtibmas juga Menghimbau Dalam menghadapi Pandemik Virus corona Agar warga desa Kalon tidak panik, bhabinkamtibmas Berharap agar warga desa Mayak selalu mempercayakan penanganan Covid-19 kepada Pihak kesehatan dan kepolisian yang ada di Kecamatan seluas, dengan membatu Pihak kepolisian warga desa kalon diharapkan tetap dirumah saja dan bekerja dari rumah sesuai dengan Himbauan Kapolri, Gubernur kalimantan barat, Plt. Bupati bengkayang dan Kapolsek seluas.

Bhabinkamtibmas Desa Mayak juga menghimbau kepada warga desa Mayak jika ada warga yang baru pulang atau melintasi Perbatasan Malaysia agar dengan sadar diri Melakukan pemeriksaan Kesehatan di puskesmas Seluas itu semua untuk kesehatan bersama.

Bhabinkamtibmas Desa Mayak juga memberikan himbauan kepada warga desa kalon untuk menghindari menularnya virus Corona atau Covid-19 agar warga desa kalon menjaga kebersihan diri dan lingkungan tempat tinggal mereka serta diharapkan warga desa Mayak menghindari kerumunan dan keramaian untuk meminimalisir menularnya virus Corona atau Covid-19 tersebut.