Polsek Siding Polres Bengkayang Polda Kalbar lakukan himbauan Larangan Pungli,Selasa(27/07/22) 13.00 Wib
Personel Polsek Siding, Bhabinkamtibmas desa Hil Buei, Bripka Dwi Suharto laksanakan himbauan Larangan Pungli dilakukan terhadap warga dusun sebujit kecamatan Siding.
Menurut Bripka Dwi,”Kegiatan himbauan terus kami lakukan sebagai upaya pencegahan terjadinya punggutan liar dilingkungan wilayah Polsek Siding polres Bengkayang, sesuai Perpres nomor 87 tahun 2016 tentang Satgas Saber Pungli,”tuturnya”.
Maka dari itu Satgas Saber Pungli tidak segan-segan menindak tegas terhadap pungutan liar pihak penerima dan pihak pemberi akan dikenakan sanksi dan hukuman,segera informasi dan laporkan kepolsek terdekat apabila menemukan dugaan tindak pungli.”Tegas Dwi”.

