polresbengkayang.com – Polsek Jagoi Babang lakukan pengawasan UNBK di SMA N 1 dan SMK N 1 jagoi babang Selasa (02/04/2019)

UNBK (Ujian nasional berbasis komputer) yang dilaksanakan oleh SMA N 01 dan SMK N Jagoi Babang mendapat pengamanan dan pengawasan oleh Polsek Jagoi Babang. Adapun pengamanan dan pengawasan dilakukan Polsek Jagoi Babang tersebut agar tidak terjadi hal-hal yang tidak di inginkan, Sehingga akan menggangu dan menimbulkan ketidaknyamanan peserta UNBK

Dengan melakukan pengawasan dan pengamanan oleh polsek jagoi babang dan berkoordinasi dengan pengawas UNBK serta dewan guru di harapkan kegiatan UNBK yang dilaksanakan bisa berjalan dengan aman, tertib dan lancar

Dewan guru dan pengawas UNBK berterimakasih atas kunjungan Polsek Jagoi Babang dalam rangka melakukan koordinasi dan pengawasan serta pengamanan UNBK di sekolah

Penulis:Feri santoso